Pada
komputer, IC yang dipakai adalah mikroprosesor. Dalam sebuah mikroprosesor Intel
Pentium 4 dengan ferkuensi 1,8 GHz atau 1,8 trilyun getaran per detik terdapat
16 juta transistor, belum termasuk komponen lain. Fabrikasi yang dipakai oleh
mikroprosesor adalah 60nm.
Sirkuit terpadu dimungkinkan oleh teknologi pertengahan abad
ke-20 dalam fabrikasi alat semikonduktor dan penemuan eksperimen yang
menunjukkan bahwa alat semikonduktor dapat melakukan fungsi yang dilakukan oleh
tabung vakum. Pengintegrasian transistor kecil yang banyak jumlahnya ke dalam
sebuah chip yang kecil merupakan peningkatan yang sangat besar bagi perakitan
tube-vakum sebesar-jari. Ukuran IC yang kecil, tepercaya, kecepatan
"switch", konsumsi listrik rendah, produksi massal, dan kemudahan
dalam menambahkan jumlahnya dengan cepat menyingkirkan tabung vakum.
IC
mempunyai ukuran seukuran tutup pena sampai ukuran ibu jari dan dapat diisi
sampai 250 kali dan digunakan pada alat elektronika seperti:
- Telepon
- Kalkulator
- Ponsel
- Radio.
terima kasih atas kunjungannya. Jangan lupa komentarnya ya.
KEMBALI KE ELEKTRONIKA
0 comments:
Post a Comment